Salah satu faktor eksternal yang mendorong terjadinya perubahan sosial budaya dalam masyarakat yaitu
Jawaban:
Faktor yang mendorong terjadinya perubahan sosial yaitu:
Internal:
1.Penemuan baru
2.Dinamika penduduk
3.Konflik sosial
4.Pemberontakan
Eksternal:
1.Pengaruh kebudayaan lain
2.Peperangan
3.Bencana alam
Penjelasan:
semoga bermanfaat